


Alfred Riedl

Alfred Riedl
PersonAlfred Riedl adalah seorang mantan pelatih sepak bola dan mantan penyerang asal Austria. Sejak bulan April 2010, ia resmi dikontrak oleh PSSI selama 2 tahun untuk bertugas sebagai pelatih bagi Timnas Indonesia Senior dan Timnas Indonesia U-23, namun ia diberhentikan pada 13 Juli 2011.