


Selena Piek

Selena Piek
PersonSelena Piek adalah seorang pemain bulutangkis asal Belanda, ia handal dalam kategori ganda putri. Pasangannya saat ini adalah Cheryl Seinen untuk ganda putri dan Robin Tabeling untuk ganda campuran. Dia memenangkan edisi Kejuaraan Bulutangkis Nasional Belanda edisi 2014 dan 2015 bersama Eefje Muskens.