Program Gerebek Sampah: Anies Terjun ke Kali - Liputan6 Petang Terkini
0 Komentar
Anies terjun ke Dasar Kali, bergabung bersama 500 personil Pasukan Oranye dengan mengenakan sepatu boots dan berbaju oranye di Kali Tegal Amba di RW 02, Pondok Bambu.
Seperti ditayangkan Liputan6 Petang Terkini, Sabtu (30/12/2017), progam Gerebek Sampah merupakan aksi bersih bersih sampah di sejumlah Sungai di Jakarta yang dilakukan satu pekan sekali.
Selanjutnya Dinas Lingkungan Hidup akan melakukan denda bagi warga yang tertangkap tangan membuang sampah ke Sungai.
Komentar