Highlight Liga Dangdut Indonesia - Konser Final Top 34 Group 7
0 Komentar
Setelah melalui perjalanan yang cukup panjang, perjuangan perwakilan dari 34 provinsi tidak hanya sampai disini. Mereka masih terus harus berjuang mengharumkan nama provinsinya. Malam ini juara provinsi dari group 7 akan berjuang di atas panggung. Mereka adalah Azmin (Kalimantan Barat), Rara (Sumatera Selatan), Hariyanti (Sulawesi Tengah) dan Jono (Jawa Tengah). Siapakah yang akan tereleminasi? Saksikan selengkapnya hanya di Liga Dangdut Indonesia - Konser Final Top 34 Group 7.
Komentar