Bawa Bukti dari Berita Online, Bawaslu Tolak Laporan Kecurangan BPN - Fokus Pagi
0 Komentar
Badan Pengawas Pemilu atau Bawaslu menggelar sidang putusan laporan kecurangan pemilu yang dilaporkan BPN Senin siang. Dalam amar putusannya, Bawaslu menolak permohonan pelapor karena bukti-bukti kecurangan terlapor yang diajukan tidak cukup bukti.
Komentar