WNA Tewas di Atas Motor di Bali, Petugas Evakuasi Gunakan Pakaian untuk Menangani Kasus Corona
0 Komentar
Seorang pria warga negara asing (WNA) di Denpasar ,Bali, hari Minggu siang kemarin (15/3), ditemukan tidak lagi bernyawa di atas motornya. Mengantisipasi pria itu tewas karena virus corona, evakuasinya ke rumah sakit dilakukan petugas dengan mengenakan pakaian lengkap seperti yang dikenakan petugas saat menangani pasien penyakit tersebut.
Komentar