NGERI, Detik-Detik Gelombang Tinggi Laut Kidul Porakporandakan Pesisir Cilacap dan Kebumen
0 Komentar
Gelombang tinggi Pantai Selatan atau Laut Kidul memporakporandakan kawasan pesisir Cilacap dan Kebumen. Gelombang tinggi merusak warung dan merendam ribuan rumah penduduk. Tanggul penahan gelombang juga rusak. Banjir rob adalah fenomena tahunan yang terjadi di kawasan pesisir Samudera Hindia.
Source: Medsos/data: BPBD Cilacap
Komentar