Celeb Update! Cara Brisia Jodie Menangkal Dugaan Ilmu Santet
0 Komentar
Brisia Jodie antara percaya dan tidak percaya dengan adanya penggunaan ilmu santet yang terjadi di rumahnya baru-baru ini. Namun, Brisia Jodie mengaku semakin perkuat iman bukan semata-mata untuk menangkal ilmu santet tersebut tetapi juga untuk menjaga hati dan pikirannya tetap bersih dari segala pikiran negatif. Simak cerita Brisia Jodie saat dijumpai di kawasan Kapten Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (4/11).
Komentar