Dua anak kucing hutan yang dilindungi ditemukan warga di areal ladang perkebunan di Lamongan, Jawa Timur. Dua anak kucing hutan atau bahasa latinnya disebut Prionailurus Begalensisi yang diduga baru satu bulan lahir ini kondisinya lemas dan dibawa petugas Balai Konservasi Sumber Daya Alam Jawa Timur untuk perawatan intensif, apabila telah dinyatakan sehat kedua kucing ini akan dilepas liarkan kembali.
Komentar