Di hari kedua ini akan ada tiga pertandingan yang berlangsung. Yang pertama akan ada pertandingan antara naga dan raja, yaitu AURA Fire melawan RRQ Hoshi. Lalu pertandingan kedua adalah GEEK FAM, yang akan melawan Bigetron Alpha. Dan ditutup dengan duel antara EVOS Legends melawan Alter Ego
Yuk nantikan dan dukung terus tim favorit kalian di MPL ID season 9
Komentar