Mantan anggota DPR RI, Marwah Daud, diperiksa Penyidik Polda Jawa Timur hari Senin (17/10). Marwah diberikan pertanyaan selama 8 jam terkait kapasitasnya menjadi pengikut dan Ketua Yayasan Padepokan. Marwah mengaku baru bergabung ke Padepokan bulan Agustus.
Komentar