Masih diputaran ketiga babak 18 Besar, semalam satu perwakilan dari Malaysia yaitu Syura Badron harus tersenggol dan menghentikan langkahnya untuk berkompetisi di D’Academy Asia 2. Malam ini akan tampil peserta dari Group E yang akan menunjukan kemampuan terbaiknya. Irsya Indonesia, Maria Vitoria Timor Leste dan Jiwa Firdaus Malaysia. Saksikan pertarungan ketiga negara di babak 18 Besar D’Academy 2 hanya di Indosiar.
Komentar