Dokter Mawarti Terima Sampah untuk Biaya Pengobatan Pasien - Liputan 6 Pagi
0 Komentar
Melihat banyak warga Konawe yang kurang mampu, dokter Mawarti tergerak untuk menerima sampah pengganti uang sebagai biaya pengobatan para pasiennya. Dokter berhati mulia ini mengaku menggunakan subsidi silang bagi warga yang mampu dan tidak mampu.
Komentar