Lesti akan merayakan hari ulang tahunnya yang ke-18. Perayaan ulang tahunnya yang akan dihelat di sebuah hotel mewah kian terasa istimewa karena dihelat bersama dengan perayaan adik bungsunya. Berbagai persiapan pun disiapkan Lesti menjelang perayaan ulang tahun Rai-Raka alias adik kakak. Simak selengkapnya hanya di Hot Kiss.
Komentar