Ajang MPL Indonesia Season 12 dan MDL Indonesia Season 8 baru saja menuntaskan babak regulernya pekan lalu. Persaingan di babak playoff pun dijamin bakal memberikan pertandingan yang lebih seru dan menarik.
MPL Indonesia Season 12 akan menjadi musim yang paling kompetitif, dengan kehadiran 8 tim terbaik di Indonesia. Pertandingan MPL Indonesia Season 12 juga akan disiarkan secara gratis melalui layanan OTT Vidio, sehingga lebih banyak orang dapat menyaksikan pertandingan dan mendukung tim favoritnya.
Sementara itu, Ajang Mobile Legends Development Leagues (MDL) merupakan kompetisi kasta kedua dari gim Mobile Legends yang diselenggarakan. Sama seperti musim sebelumnya, MDL ID Season 8 akan menggunakan format dua fase.
Seluruh pertandingan MPL Indonesia Season 12 dan MDL Indonesia Season 8 bisa disaksikan eksklusif dan gratis melalui layanan OTT Vidio yang juga menjadi official broadcaster turnamen tersebut. Para pecinta esports terutama Mobile Legends tentunya tak boleh ketinggalan kemeriahannya.
Sebelumnya, Vidio sebagai salah satu pemegang hak siar memberikan sesuatu menarik untuk para pecinta Mobile Legends. Anda berkesempatan memenangkan hadiah menarik dari games yang diadakan khusus saat siaran langsung MPL dan MDL berlangsung.
Ada kuis tebak cepat seputar pertandingan saat match MPL dan MDL Indonesia week 7 hingga 9 yang tengah berlangsung kemarin. Para penonton bisa menebak tentang pertanyaan seputar momen yang terjadi saat pertandingan tengah digelar.
Kemudian, khusus untuk MPL Indonesia Season 12 ada pula tambahan kuis tebak pemenang dari setiap match yang berlangsung di pekan tersebut. Para penonton akan mendapatkan poin dari setiap jawaban yang benar dan akan diakumulatif untuk ditukar dengan hadiah menarik dari poin tertinggi diantara yang lainnya.
Nah buat yang sudah ikutan kemarin, penasaran kan dengan hadiah menarik yang akan didapatkan? Berikut adalah informasi lengkap seputar kuis tebak cepat dan tebak pemenangan MPL Indonesia Season 12 dan MDL Indonesia Season 8 babak reguler week 7 hingga 9.
Baca juga: Tukar 5 Smartpoin dan Dapatkan Vidio Platinum hanya Rp 34.100!
Informasi list hadiah dan cara klaim
List hadiah:
- Peringkat 1-5 : Playoffs Grand Final Ticket + 100K Vidio Rewards
- Peringkat 6-10 : Playoffs Lower Bracket Final Ticket + 50K Vidio Rewards
- Peringkat 10-15 : 50K Vidio Rewards + Voucher UniPin 50K
- Peringkat 16-30 : 30K Vidio Rewards + Voucher UniPin 20K
- Peringkat 31-40 : 25K Vidio Rewards + Voucher UniPin 10K
- Peringkat 41-50 : 15K Vidio Rewards + Voucher UniPin 10K
Cara klaim hadiah:
Mengisi form https://forms.gle/XU5RUfhcpRgtzZqt7 Jika Pemenang tidak mengisi form hingga tanggal 12 Oktober maka hadiah akan dianggap hangus
Anda juga bisa melihat list pemenang dari info leaderboard dengan klik tautan di sini.
Nonton MPL dan MDL di Vidio
Itu dia informasi tentang informasi pemenang kuis tebak cepat dan tebak pemenangan MPL Indonesia Season 12 dan MDL Indonesia Season 8 reguler season week 7 hingga 9. Pastikan para pecinta Esports untuk live streaming MPL dan MDL ID yang tayang gratis di aplikasi Vidio tersedia di smartphone maupun smart tv mu atau bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download aplikasi Vidio dan jangan lupa berlangganan Vidio Premier untuk menyaksikan berbagai macam tayangan olahraga mulai dari turnamen esports hingga pertandingan bola favoritmu bebas iklan.
