Live streaming ATP Tour 2021 National Bank Open Toronto Kanada babak eliminasi akan berlangsung mulai Selasa 11-15 Agustus 2021 mendatang. Pertandingan bola tenis pria ini tayang dan dapat disaksikan melalui Vidio.
National Bank Open merupakan turnamen tenis profesional bergengsi yang dimiliki dan diadopsi oleh Tennis Canada serta dipersembahkan oleh Rogers. Turnamen ini dimulai sejak 1881 untuk pria dan 1892 untuk wanita.
Montreal dan Toronto berbagi tugas menjadi tuan rumah bagi para pemain pria dan wanita terbaik di dunia, dengan kedua turnamen dimainkan pada waktu yang sama selama minggu yang sama. Mulai 7-15 Agustus 2021, putra akan berada di Toronto sedangkan putri akan bermain di Montreal.
Baca juga: Nonton Live Streaming WTA Tour 2021 Montreal Kanada
Pada ATP 1000 National Bank Open 2019, Rafael Nadal berhasil menjuarai di nomor tunggal putra setelah mengalahkan Daniil Medvedev 2 set sekaligus dengan 6-3 dan 6-0. Nadal mendapatkan tiket ke final setelah Gael Monfils dinyatakan WO di semifinal.
Sedangkan di nomor ganda putra, pasangan Marcel Granollers/Horacio Zeballos berhasil mengangkat trofi setelah menekuk pasangan asal Belanda Robin Haase/Wesley Koolhof 2 set dengan skor 7-5 dan 7-5.
Saat ini, ATP Tour 2021 National Bank Open Toronto Kanada telah memasuki babak elimination round. Nah, penasaran kan? Ayo saksikan dan dukung dengan live streaming national bank open Toronto Kanada yang tayang eksklusif di Vidio!
Baca juga: Live Streaming ATP 500 Viking International Eastbourne di Vidio, Sabtu 26 Juni 2021
Jadwal ATP National Bank Open 2021
Rabu, 11 Agustus 2021
- National Bank Open Elimination Round ATP, pukul 6.00 WIB
Kamis, 12 Agustus 2021
- National Bank Open Elimination Round ATP, pukul 6.00 WIB
- National Bank Open Elimination Round ATP, pukul 22.00 WIB
Jumat, 13 Agustus 2021
- National Bank Open Elimination Round, pukul 6.00 WIB
- National Bank Open – Quarter Final ATP, pukul 23.00 WIB
Sabtu, 14 Agustus 2021
- National Bank Open – Quarter Final ATP, pukul 6.00 WIB
Minggu, 15 Agustus 2021
- National Bank Open – Semifinal 1 ATP, pukul 2.00 WIB
- National Bank Open – Semifinal 2 ATP, pukul 7.00 WIB
Live Streaming ATP di Vidio
Saksikan dan dukung para atlet tenis kelas dunia bertanding di National Bank Open dengan live streaming ATP Tour Kanada 2021 di kanal Champions TV 1 melalui Vidio. Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan Vidio Premier Platinum agar bisa menikmati keseruan tayangan olahraga lainnya tanpa iklan!