Halo Sahabat Vidio! Siapkan dirimu untuk rangkaian event leaderboard paling seru di Vidio Original Games! Dalam setiap periodenya, tersedia TOTAL 125 JUTA TICKET yang bisa kamu kumpulkan. Mainkan game yang dijadwalkan, capai skor tertinggi, dan jadilah yang teratas di leaderboard!
Berikut jadwal dan game tiap minggunya!
5 – 11 Mei: Match Mania
Cocokkan item secepat kilat! Refleks cepat dan mata jeli jadi kunci kemenangan!
12 – 18 Mei: Last Man Standing
Bertahanlah hingga akhir! Siapa yang terakhir bertahan, dialah pemenangnya!
19 – 25 Mei: Slice Frenzy
Potong semua objek yang muncul di layar! Tapi hati-hati, jangan salah sasaran!
Cara Ikut & Jadi Pemenang
- Buka game yang sedang dijadwalkan pada minggu tersebut di Aplikasi Vidio di bagian Arcade (Cek jadwal di atas untuk tahu game apa yang sedang berlangsung)
- Main sebanyak mungkin dan raih skor tertinggi dari ticket yang kamu dapatkan.
- Pantau leaderboard secara berkala. Lihat posisimu dan tingkatkan terus skormu!
- Jadilah salah satu dari pemain teratas di akhir periode. Pemain dengan perolehan ticket tertinggi akan menjadi pemenang!
Apa yang Bisa Kamu Dapatkan?
Total 125 Juta Ticket per Minggu siap diperebutkan!
Makin tinggi posisimu di leaderboard, makin besar reward-nya!
Setiap minggu punya kesempatan baru, jadi jangan sampai kelewatan!
Ayo, tunjukkan skill-mu dan rebut posisi teratas!
Event ini hanya berlangsung selama 3 minggu, jadi pastikan kamu ikut serta setiap minggunya. Jutaan ticket besar menantimu. Jangan sampai ketinggalan!