Kematian ibunya menjerumuskan Budi ke dalam perasaan kehilangan dan kesedihan yang belum ia pahami. Untuk memproses perasaannya, Budi harus melakukan perjalanan mencari tempat peristirahatan terakhir bagi ibunya.Sutradara: Abimana AryasatyaPemain: Jordan Omar, Mian Tiara, Khiva Rayanka Iskak, Teuku Rifnu Wikana