Langganan
Kelly Purwanto

Kelly Purwanto

Kelly Purwanto lahir di Jakarta, 3 Agustus 1983. Kelly adalah pemain bola basket putra Indonesia yang bermain saat ini di klub IBL Hangtuah Jakarta. Pada tahun 2006 ini Kelly berhasil meraih MVP IBL untuk kompetisi reguler. Walaupun sudah berumur Kelly Purwanto masih sering kali merepotkan tim lawan dengan assist-assistnya yang memukau.