


Peter Frans Gontha

Peter Frans Gontha
PersonPeter Frans Gontha adalah pengusaha Indonesia yang mendirikan sejumlah perusahaan dengan reputasi tinggi, antara lain RCTI, SCTV, BeritaSatuTV, dan Firstmedia. Pria yang lahir pada 4 Mei 1948 ini merupakan mantan Duta Besar Indonesia untuk Polandia yang menjabat di tahun 2014-2019.