Reaksi keras ibunya Soo Bin saat tahu bahwa Jun Woo dan Soo Bin berkencan sangat menyinggung perasaan Jun Woo. Namun, dia berusaha menenangkan Soo Bin yang pasti juga merasa hancur dan berpesan padanya agar tegar dan berusaha keras di sekolah. Sementara itu, Hwi Young akhirnya tahu bahwa nilai-nilainya dipalsukan oleh orang tuanya. Hasil ujiannya sengaja dia buat menurun dan menghubungi ibunya.
Komentar