Sementara Mi-Seo dan Sun-Woo pergi sebentar untuk memenangkan cinta satu sama lain, semua anggota studi saham menghilang! Anggota yang merasa skeptis tentang saham, kembali ke kehidupan sehari-hari mereka dan tidak bermain saham lagi. Kemudian, muncul gelombang besar yang mengancam pasar saham. Bisakah para anggota bertahan dari
gelombang ini?
Komentar