Vidio Logo White

Sinopsis Serial Anime Terbaru My Hero Academia Vigilantes

Nonton My Hero Academia: Vigilantes di Vidio

My Hero Academia Vigilantes – Serial anime terbaru yang menjadi spin-off My Hero Academia ini membawa kita ke dalam dunia pahlawan super, tetapi dengan sudut pandang yang berbeda. 

Dengan latar waktu beberapa tahun sebelum cerita utama, serial anime ini mampu menawarkan kisah yang lebih gelap dan realistis tentang para vigilante—pahlawan tanpa izin resmi—yang berjuang melawan kejahatan di bawah bayang-bayang sistem hukum pahlawan.

Simak sinopsis My Hero Academia Vigilantes selengkapnya berikut ini, sebelum nonton lengkapnya di Vidio.

Baca Juga: Sinopsis Serial Anime Attack on Titan: The Last Attack

Alur Cerita

My Hero Academia Vigilantes adalah anime yang memiliki latar kisah yang digambarkan sebelum cerita utamanya. Cerita ini mengikuti seorang pemuda bernama Koichi Haimawari, yang memiliki kekuatan super sederhana bernama Slide and Glide

Meskipun kekuatannya tidak terlalu hebat, Koichi memilih untuk menjadi vigilante, yaitu pahlawan yang berjuang melawan kejahatan tanpa izin resmi. Ia bekerja sama dengan Knuckleduster, seorang mentor yang berpengalaman, dan Pop☆Step, seorang gadis muda yang juga ingin membantu. 

Anime ini menunjukkan sisi gelap dari dunia pahlawan dan menggambarkan perjuangan mereka untuk melakukan hal yang benar meskipun harus melawan aturan.

Baca Juga: Sinopsis Anime Black Butler: Emerald Witch Arc

Nonton My Hero Academia Vigilantes di Vidio

Bagi para penggemar My Hero Academia, anime ini adalah tambahan yang wajib ditonton. Jangan lewatkan kesempatan untuk menyaksikan perjalanan para vigilante dengan menyaksikan My Hero Academia Vigilantes sub indo sekarang di Vidio.

Selain menikmati anime sub indo, nikmati beragam tayangan hiburan menarik lainnya mulai dari nonton movie online, drama, Vidio Original Series, hingga pertandingan sengit antara klub-klub olahraga dunia. 

Yuk, download aplikasi Vidio sekarang juga untuk menikmati tayangan kesukaanmu dimanapun dan kapanpun. 

ARTIKEL TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

Vidio Logo White

PT. VIDIO DOT COM © 2014 - 2025